11.14.2010

Renungan tentang Bencana yang Terjadi

Bahan renungan dan sikap para golongan ahlu sunnah waljamaan dan para salaf terhadap bencana yang terjadi di negeri kita.
Firman Allah SWT,
"apapun musibah yang menimpa kamu, itu disebabkan perbuatan tangan-tanganmu(sendiri). Tapi Allah memaafkan kebanyakan(daripadanya)" QS Asy.Syuro: 30
"Apapun kebaikan yang terjadi padamu, (Asalnya) dari Allah. Dan apapun yang buruk menimpa dirimu, (Asalnya) dari dirimu" QS An-Nisa: 79
"Telah nampak kerusakan di darat dan dilaut, disebabkan perbuatan tangan manusia, Allah merasakan kepada mereka sebagian dari (akibat) perbuatannya, supaya mereka kembali (kejalan yang benar)" QS Ar-ruum: 41
Tidak ada satu musibahpun yang datang dari Allah aza wajalla atau yang diputuskan oleh Allah yang berbuah pada kesia-siaan.
Sikap seorang muslim/muslimah ketika musibah datang menyapanya :

11.09.2010

DESAIN BANK MINYAK JELANTAH DALAM RANGKA PEMANFAATANNYA SEBAGAI SUMBER ENERGI TERBARUKAN



Dewasa ini energi di bumi yang berasal dari fosil (batu bara dan minyak bumi) sudah mencapai ambang krisis sedangkan kebutuhan manusia akan energi terus meningkat. Manusia merupakan makhluk yang tidak akan pernah merasa cukup terhadap perkembangan teknologi dan industri sehingga ekplorasi hasil bumi terus dilakukan dan meyebabkan cadangan energi semakin defisit. Permintaan pasar dunia akan energi yang berasal dari minyak bumi telah meningkat 3 kali lipat sejak tahun 1950 (Prihandana dan Hendroko, 2007). Hal ini merupakan salah satu pemicu terjadinya kelangkaan dan melonjaknya harga minyak dunia saat ini. Harga minyak dunia dapat menembus angka $ US 125 per barrel, yang merupakan harga dengan rekor tertinggi dunia untuk kenaikan harga BBM (Bahan Bakar Minyak). Sehingga pemerintah Indonesia mulai gencar untuk menerapkan

11.03.2010

PAKAIAN YANG SEHARUSNYA ENGKAU PAKAI SAUDARIKU

Penulis: Muhammad Abduh Tuasikal

Betapa banyak kita lihat saat ini, wanita-wanita berbusana muslimah, namun masih dalam keadaan ketat. Sungguh kadang hati terasa perih. Apa bedanya penampilan mereka yang berkerudung dengan penampilan wanita lain yang tidak berkerudung jika sama-sama ketatnya[?]
Oleh karena itu, pembahasan kita saat ini adalah mengenai pakaian wanita muslimah yang seharusnya mereka pakai. Pembahasan kali ini adalah lanjutan dari pembahasan "Wanita yang Berpakaian Tetapi Telanjang". Semoga bermanfaat. Hanya Allah lah yang dapat memberi taufik dan hidayah.